Magdalena - Kemanakah

Ho.oo..
Hari-hari telah berlalu, setahun tak terasa
Kemanakah pujaanku…

(*)
Ho.oo..
Bukankah kau telah berjanji, pergi untuk kembali
Tapi kini kau tak datang,
Atau mungkin kau menghilang..?

[Interlude]

Tiada lagi gairah untuk dapat ku bercinta oh..
Juga tiada bahagia selama engkau tiada
Hanya yang dapat kuharapkan kesadaran darimu
Duhai pujaan hati
Betapa kurindukan, betapa kunantikan…

Belai kasih sayang yang lama tiada kurasakan
Selama kau menghilang
Kemanakah pujaanku. Kemanakah kekasihku

Kembali ke: (*)
Labels: Lirik Lagu, Magdalena

Thanks for reading Magdalena - Kemanakah. Please share...!

0 Comment for "Magdalena - Kemanakah"

Back To Top