Wawa Marisa – Undangan

(*)
Sedang aku menyintaimu
Sedang aku menyayangimu...

(**)
Sedang aku menyintaimu
Sedang aku menyayangimu
Datang kegelapan hidupku menghancurkan cintaku
Tak dapat aku bayangkan saat ku t’rima undangan
Undangan pernikahanmu...

[Interlude]

Reff:
Ingin menatap wajahmu namun aku tak kuasa
Ha.aa.a.. ha.a.aa..
Linangan air matamu menambah duka hatiku
Mengapa pesta yang meriah kau tiada gembira
Lenyapkan kepedihanmu dan kau anggaplah diriku
Tamu dalam undanganmu...

Kembali ke; (*), (**)
[Interlude]
Kembali ke: Reff, (*), (**)
Labels: Lirik Lagu, Wawa Marisa

Thanks for reading Wawa Marisa – Undangan. Please share...!

0 Comment for "Wawa Marisa – Undangan"

Back To Top