Dimana tanggung jawabmu
Sebagai seorang
suami
Kau pergi takpermisi
lagi
Kau tinggalkan benih
di rahim ini…
Dari umur satu bulan
bayi dalam kandungan
Hingga kini lahir
kau tak pernah pulang
Sungguh kau kejam…
(*)
Dimana tanggung
jawabmu
Sebagai seorang
suami...
[Interlude]
Reff:
Tidakkah kau dengar
tangisan pilu anakmu
Merintih kedinginan,
rindukan ayahnya..
Sebagai seorang ayah
tidakkah kau miliki
Perasaan iba pada
anakmu
Sungguh kau manusia
si Raja Tega
Mana belas
kasihanmu, mana perasaanmu..?
Kembali ke: (*)
[Interlude]
Kembali ke: Reff,
(*)
0 Comment for "Nais Larasati – Raja Tega"