(*)
Tolong Mama
tolonglah bila dia datang
Jangan Mama marah
dan bermuka asam
Jangan Mama marah
dan bermuka asam
Tolong Mama
tolonglah...
[Interlude]
Reff:
Kalau sikap Mama
masih tak berubah..
Bila dia datang
s’lalu tampak asam
Mungkin takkan lama
ku menjalin cinta
Mungkin takkan lama
ku menjalin cinta
Kar’na dia sangsi
‘tuk datang kemari,
Tolong Mama...
Kembali ke: (*)
[Interlude]
Kembali ke: (*)
[Interlude]
Kembali ke: Reff,
(*)
Labels:
Itje Trisnawati,
Lirik Lagu
Thanks for reading Itje Trisnawati – Tolong Mama. Please share...!
0 Comment for "Itje Trisnawati – Tolong Mama"