Itje Trisnawati – Lupa

(*)
Sesak terasa dalam dada ini
Kau yang kucinta tak pernah perduli
Perih rasanya dalam hati ini
Kau yang kusayang kini telah pergi...

(#)
Kau lupa, kau lupa, kau lupakan semua
Segala pengorbananku...

[Interlude]

Tiada gairah lagi hidupku ini
Tiada cahaya lagi dalam jiwa ini..
Tiada gairah lagi hidupku ini
Tiada cahaya lagi dalam jiwa ini
Luka dalam hati takkan terobati
Derita hati ini kan kubawa mati...

Kembali ke: (*), (#)
Labels: Itje Trisnawati, Lirik Lagu

Thanks for reading Itje Trisnawati – Lupa. Please share...!

0 Comment for "Itje Trisnawati – Lupa"

Back To Top