Itje Trisnawati – Aman Dan Bahagia

(*)
Kawan-kawan (semuanya), saudaraku (sebangsaku)
Kita di kota dan desa merasa bahagia
Orde baru (terus maju), pembangungan (digiatkan)
Kita bahagia walau hidup sederhana
Di alam bebas Indonesia yang merdeka...

Ulangi: (*)
[Interlude]

Reff:
ABRI Masuk Desa (rakyat aman sentosa)
Penyuluhan hukum (Jaksa masuk di desa)
Dokter masuk desa (rakyat sehat semua)
Sukses Kelompencapir (informasi merata)...
[2X]
Sukseskan KUD, (sukseskan juga KB)
Sukses Repelita (untuk nusa dan bangsa)...

(*)
Pembangunan (nasional), pembangungan (lahir-batin)
Untuk kebahagiaan dunia dan akhirat
Persatuan (kesatuan) kita galang (selamanya)
Kita hayati dan amalkan pancasila
(Demi nusa bangsa yang aman dan bahagia)...

[Interlude]
Kembali ke: Reff, (*)
Labels: Itje Trisnawati, Lirik Lagu

Thanks for reading Itje Trisnawati – Aman Dan Bahagia. Please share...!

0 Comment for "Itje Trisnawati – Aman Dan Bahagia"

Back To Top