Terbayang s’lalu
wajahmu saat kau pergi
Berlinang air
mataku membasahi pipi...
Engkau
membisikkan kata (aku sayang kamu)
Dan kau kecup
keningku (s’lamat tinggal sayang)...
(*)
Kumohon pada
Illahi kita kan berjumpa lagi
Menyatukan dua
hati antara kau dan aku...
[Interlude]
Reff:
Kasih..
Aku bersumpah
kunanti engkau saat kembali..
Kasih..
Kita berjanji
sehidup semati kita bersama
Kita bersama,
kita bersama...
Kembali ke: (*)
[Interlude]
Kembali ke: Reff
0 Comment for "Cucu Cahyati – Kasih"