(*)
Sampai kapankah
ku harus menjalani
Derita cinta yang
selalu menyiksa...
Haruskah aku
begini selamanya
Mengalami
kepalsuan cinta...
Cinta suci yang
selalu ku dambakan
Sampai kini belum
aku temukan...
Kembali ke: (*)
[Interlude]
Reff:
Cinta yang
pertama ku dikhianati
Cinta yang kedua
ku ditinggal pergi..
Cinta yang ketiga
ku tidak bahagia
Ternyata cintanya
lebih dari buaya
Oh Tuhan kuatkan
iman di dalam dada...
Kembali ke: (*)
[Interlude]
Kembali ke: Reff, (*)
0 Comment for "Cucu Cahyati – Derita Cinta"