Mega Mustika – Terlambat

Dua tahun sudah kutunggu dirimu
Hingga purnama pun silih berganti..
Jangankan sehelai kertas kau kirimkan
Sepatah katapun tak pernah engkau sampaikan…

Tetapi mengapa engkau datang
Setelah ku jadi miliknya orang
Ho.o.. ho.o.. terlambat sudah…

(*)
Bukan ku khianati cintamu yang suci
Tapi semuanya kehendak orang tuaku…

[Interlude]

Reff:
Haruskah aku terima cinta kasih sayangmu
Sedangkan diriku telah bersuami..
Sungguh diriku berdosa bila menerimamu
Kar’na ku tak ingin mengkhianatinya
Kuburlah masa lalu itu, mungkin ku lahir bukan untukmu…

Kembali ke: (*)
[Interlude]
Kembali ke: Reff, (*)
Labels: Lirik Lagu, Mega Mustika

Thanks for reading Mega Mustika – Terlambat. Please share...!

0 Comment for "Mega Mustika – Terlambat"

Back To Top