Mega Mustika – Sampaikan Saja

(*)
Sampaikan saja kepadanya
Katakanlah aku tiada
Aku sudah tak sudi bertemu lagi
Terlalu sakit di hati…

(**)
Sampaikan saja kepadanya…

[Interlude]

Reff:
Sedang kayu yang terbakar ada arangnya
Mengapa cinta berakhir duka..
Sabarnya hati wanita ada batasnya
‘Tuk bertahan apalah gunanya
Kalau bulan jatuh di tangan, itu tak mungkin
Tapi cinta putus di jalan, itu sudah sengaja…

Kembali ke: (*), (**)
[Interlude]
Kembali ke: Reff, (*), (**)
Labels: Lirik Lagu, Mega Mustika

Thanks for reading Mega Mustika – Sampaikan Saja. Please share...!

0 Comment for "Mega Mustika – Sampaikan Saja"

Back To Top