Rembulan senja kudambakan keindahan
Malam nanti penuh arti...
(*)
Jangan kau biarkan aku sendirian
sepi
Sekian lama kunanti dengan harap
pasti…
(#)
Pastikanlah nanti kau datang
hadir di sisi
Peluklah diriku, belailah jiwaku
Ha.aa.a.. ha.a.aa..
(##)
(Semoga alam mengerti, dan langit
pun tak bersedih)
Purnama indah bersinar di dalam
hati…
[Interlude]
Reff:
Begitu berarti dirimu bagiku
Kemana langkahku pergi kau di
hatiku..
Semakin kurasa kesunyian hati
Dikala malam yang kelam mendung
mencekam
Termenung dalam bayangmu
Kerinduan semakin menjadi…
Kembali ke: (*)
[Interlude]
Kembali ke: Reff, (*), (#), (##)
0 Comment for "Mega Mustika – Rembulan Senja"