Pagi dalam pikiran, sore jadi bayangan
Kalau baru pertama asmara
Menembus hati jantung cinta...
(*)
Pagi dalam khayalan, sore jadi harapan
Bertemu bercinta bermesraan
Melepas rasa kerinduan
Ha.a.. melepas rasa kerinduan…
[Interlude]
Reff:
Bibir merah-merahin, pipi dibedakin
Badan wangi-wangiin, baju dipantesin menanti kekasih..
Jam dinding dipandangin, waktu ditungguin
Rasa hati tak sabar, gelisah berdebar menanti sang pacar
Pagi-sore inginnya bersama, kalau kemana-mana dan dimana…
Kembali ke: (*)
[Interlude]
Kembali ke: Reff, (*)
0 Comment for "Mega Mustika – Pagi Sore"