Mega Mustika – Dinginnya Malam

Tak sanggup aku untuk bertahan
Sendiri dalam selimut sunyi
Pada siapa rindu kucurahkan
Bila engkau tak di sini…

(*)
Kemana kasih sayangmu dulu
Yang selalu berisyarat cinta
Tak kutemui lagi hangatnya cinta darimu
Yang kini kurasa hanya dinginnya malam…

[Interlude]

Reff:
Sikapmu berubah, batinku tersiksa
Harus apa lagi yang kulakukan untuk dirimu..?
Kau tutup jalanku menuju hatimu
Agar ku selalu tak mampu menggapai cintamu
Bukan mata hatiku yang buta
Tapi cintamu yang bertirai dusta…

Kembali ke: (*)
[Interlude]
Kembali ke: Reff, (*)
Labels: Lirik Lagu, Mega Mustika

Thanks for reading Mega Mustika – Dinginnya Malam. Please share...!

0 Comment for "Mega Mustika – Dinginnya Malam"

Back To Top