Sejauh mata memandang oh.. oo..
Masih ada batasnya
Sejauh-jauh aku
mengikuti langkahmu
Tetap sebatas
penglihatan…
Tapi hati ini mampu
tuk melihatnya
Drama kisah cinta di
balik dinding dustamu
Yang kau perankan
dengan penuh kemesraan...
Sejauh mata
memandang oh.. oo..
Masih ada batasnya…
[Interlude]
Kalau memang dirimu
sudah tak cinta lagi
Mengapa harus dengan
mengkhianati..
Betapa hati ini
sakit oh sungguh sakit
Pedih terasa sampai
ke ulu hati
Kejinya kejinya,
caramu sadis tak berperasaan…
Tapi kini ada dia
oh.. oo..
Yang ada mengisi
hatiku…
[Interlude]
Untung saja diriku
dapatkan penggantimu
Hingga tak harus aku
mati karenamu..
Gelapnya hati ini
kini telah berganti
Sakitnya hati ini
telah terobati
Terobati, terobati
Sang Dewa penolong diri ini…
Tapi kini ada dia
oh.. oo..
Yang ada mengisi
hatiku
Penghibur gelisahku,
pembangkit gairahku
Penolong
kehidupanku...
Labels:
Imam S. Arifin,
Lirik Lagu
Thanks for reading Imam S. Arifin – Dewa Penolong. Please share...!
0 Comment for "Imam S. Arifin – Dewa Penolong"