Aku tahu kau marah kepadaku
Karena semalam aku
tak datang
Bukan sengaja ku tak
kemari
Hujan turun lebat
sekali…
(*)
Aku tahu kau marah
kepadaku
Karena semalam aku
tak datang…
[Interlude]
Reff:
Kiranya dikau dapat
mengerti
Dan memaklumi
kesalahanku
Tak mungkin aku
ingkari janji
Kalau tiada ada
sebabnya…
Senyumlah kini oh
wahai manisku
Dan berserilah
kembali wajahmu
Bukan sengaja ku tak
kemari
Hujan turun lebat
sekali…
Kembali ke: (*)
[Interlude]
Kembali ke: Reff
Senyumlah kini oh
wahai manisku
Dan berserilah
kembali wajahmu…
Labels:
Lirik Lagu,
Muchsin Alatas
Thanks for reading Muchsin Alatas – Karena Hujan. Please share...!
0 Comment for "Muchsin Alatas – Karena Hujan"