(*)
Kecewa aku kecewa
setelah mataku ini
Melihat kau sedang
berdua…
Kecewa aku kecewa
kau buat diriku ini
Merana karena
ulahmu…
[Interlude]
Reff:
Mengapa pahit kau
tinggalkan padaku
Manis kau berikan
pada orang lain..
Dosa apakah diriku
kepadamu
Hingga kau tega
sekejam itu
Tidakkah kau merasa
perbuatanmu itu
Sungguh tercela,
tiada terpuji…
Kembali ke: (*)
[Interlude]
Kembali ke: Reff,
(*)
0 Comment for "Yulia Citra – Kecewa"