(*)
Mengapa kau tampar
pipiku
Hingga terlihat
bekas tanganmu
Kau tuduhku yang
bukan-bukan
Cemburu tanpa
alasan...
Mengapa kau jatuhkan
tanganmu
Sedang kita belum
bertunangan
Kalau memang
bersalah, matipun aku rela
Mengapa kau tampar
pipiku..?
[Interlude]
Reff:
Aku hanya seorang
wanita
Yang lemah dan tak
berdaya..
Ku tak sanggup
menahan siksa
Seakan tiada lagi
cinta
Ku tak suka, ku tak
rela
Lebih baik kita
berpisah...
Kembali ke: (*)
Mengapa kau tampar
pipiku..?
[Interlude]
Kembali ke: Reff,
(*)
Mengapa kau tampar
pipiku..?
Labels:
Lirik Lagu,
Rita Sugiarto
Thanks for reading Rita Sugiarto – Kau Tampar Pipiku. Please share...!
0 Comment for "Rita Sugiarto – Kau Tampar Pipiku"