Noer Halimah – Insya Allah

(*)
Kini ku berjanji padamu semua
Bahwa satu saat kita jumpa pula
Insya Allah aku datang lagi
Insya Allah kita jumpa lagi...

(**)
Janjiku padamu akan kutepati
Asalkan ada izin Tuhan nanti
Insya Allah aku datang lagi
Insya Allah kita jumpa lagi...

[Interlude]

Reff:
Kita sebagai manusia tiada daya dan upaya
Manusia cuma berencana, Tuhanlah yang menentukannya..
Dari itu kalau berjanji jangan gunakan kata pasti
Sebaiknya anda katakan pabila Tuhan mengizinkan...

Kembali ke: (*), (**)
[Interlude]
Kembali ke: Reff, (*), (**)
Labels: Lirik Lagu, Noer Halimah

Thanks for reading Noer Halimah – Insya Allah. Please share...!

0 Comment for "Noer Halimah – Insya Allah"

Back To Top