Noer Halimah – Detingnya Gitar

Malam sesunyi ini sayuplah ku dengar
Canda deting gitar melagu merdu
Kau bawa cintaku kedalam tidurmu...

Masih ku terbayang lembutnya wajahmu
Bagaikan beningnya air telaga
Kemerlip cahyanya menyejukkan jiwa...

[Interlude]

Reff:
Adakah kau dengar desahnya hatiku
Yang bersenandung hati penuh pilu..
Inginlah mencari setitik rindumu
Untuk menyirami keringnya hatiku
Yang selama ini haus kan bertemu...

(*)
Malam sesunyi ini kau sebutlah sayang
Namamu namaku menjadi satu
Semoga abadi cinta suci murni...

[Interlude]
Kembali ke: Reff, (*)
Labels: Lirik Lagu, Noer Halimah

Thanks for reading Noer Halimah – Detingnya Gitar. Please share...!

0 Comment for "Noer Halimah – Detingnya Gitar"

Back To Top