(*)
Di sepanjang sungai
ini cintaku terpaut
Dengan sorang dara
kota Palembang…
(**)
Di jembatan sungai
Musi menuju ke haluan
Bercermin air sungai
wajahmu terbayang,
Wajahmu terbayang...
[Interlude]
Masih tersimpan utuh
sapu tangan putihmu
Waktu hujan turun
sebagai pelindung..
Kupegang erat
sumpahmu, sumpah untuk bersatu
Seputih sapu tangan
cinta yang kau berikan
Jangan biarkan sapu
tangan ini
Basah karena air
mata…
Kembali ke: (*),
(**)
Labels:
Lirik Lagu,
Solid AG.
Thanks for reading Solid AG. – Memory Saputangan Putih. Please share...!
0 Comment for "Solid AG. – Memory Saputangan Putih"