[Rap]
“Hai masyarakat
yang amat sangat tercinta
Dengarkan ini
lagu penenang suasana
Tinggalkan
kebiasaan bawa senjata tajam
Tinggalkan
kebiasaan mabuk-mabukan
Mari menempa
hidup dalam kedamaian
Ok. Ok kan?”
(*)
Tidak perlu kita
bangga dengan pisau di pinggang
(Mengapa harus
bangga dengan mabuk-mabukan?)
Kegagahan bukan pada
senjata tajam
(Lupa diri bisa jadi
membawa korban)
Ayo kawan, ayo
teman, ayo semua
Tinggalkanlah
kebiasaan pisau di pinggang…
(**)
Kar’na dengan itu
bisa hidup kita kan sengsara
(Jadi penghuni
penjara, keluarga jadi susah)…
[Interlude]
Reff:
Mari bersama
tinggalkan senjata tajam
Agar tidak tergoda
setan..
Mari bersama
tinggalkan mabuk-mabukan
Agar tidak sesat di
jalan
Jauhkan
larangan-Nya, kerjakan perintah-Nya
Mohon ampun atas
semua dosa-dosa…
[Rap]
“Tinggalkan
kebiasaan bawa senjata tajam
Tinggalkan
kebiasaan mabuk-mabukan
Mari menempa
hidup dalam kedamaian
Ok. Ok kan?”
Kembali ke: (*),
(**)
[Interlude]
Kembali ke: Reff
Tidak perlu kita
bangga dengan pisau di pinggang
(Mengapa harus
bangga dengan mabuk-mabukan?)
Labels:
Lirik Lagu,
Nini Carlina,
Yopie Latul
Thanks for reading Nini Carlina & Yopie Latul – Senjata Tajam. Please share...!
0 Comment for "Nini Carlina & Yopie Latul – Senjata Tajam"