Nini Carlina – Cinta Hampa

Ibarat air di daun keladi
Walaupun tergenang tetapi tak meninggalkan bekas
Pabila tersentuh daunnya bergoyang
Airpun tertumpah tercurah habis tak tinggal lagi…

(*)
Begitu juga cintamu padaku
Cinta hanya separuh hati kau lepas kembali
Nanti di suatu masa kau juga kan merasa
Betapa sakitnya hati kecewa karena cinta…

(#)
Bila kau lihat pemudi yang lebih gaya
Hatimu seg’ra berpindah kepadanya...

(**)
Tapi biarlah kau cari yang lain
Kan kau buat sebagai korban cinta palsu hampa
Nanti di suatu masa kau juga kan merasa
Betapa sakitnya hati kecewa karena cinta…

[Interlude]
Kembali ke: (*), (#), (**)
Labels: Lirik Lagu, Nini Carlina

Thanks for reading Nini Carlina – Cinta Hampa. Please share...!

0 Comment for "Nini Carlina – Cinta Hampa"

Back To Top