(*)
Untuk apa Akang beli
kursi
Kalau tidak ada ada
mejanya…
Untuk apa Akang
punya istri
Kalau tidak ada
tanggung jawabnya…
Percuma saja ku
punya suami
Pabila malam ku
tidur sendiri
Itu sama juga bohong
aku bersuamikan engkau
Kalau begini caranya
bisa-bisa berantakan…
Kembali ke: (*)
[Interlude]
Reff:
Kau tanamkan bunga
dalam jambangan
Tetapi tiada pernah
Akang sirami..
Kau jadikan ku
sebagai istrimu
Tetapi mana bukti
kasih sayangmu?
Janganlah Akang
anggap aku sepotong tempe
Lama diseka bisa
bulukan…
Kembali ke: (*)
[Interlude]
Kembali ke: Reff,
(*)
0 Comment for "Ine Sinthya – Sama Juga Bohong"