Caca Handika – Aku Bukan Dia

Mengapa dirimu tak pernah kau ungkap lagi
Ucapan percaya adanya cinta yang suci
Percayalah aku bukan kasihmu yang pertama
Yang tega nodai kesucianmu...

Andaikan dirimu sangsikan cinta suciku
Ku mau berjanji apapun keinginanmu…

[Interlude]

Reff:
Jangan kau biarkan batinmu menderita
Untuk apa engkau hidup bersusah hati?
Izinkan aku mencintaimu,
Pengobat luka dalam hatimu...

(*)
Mengapa dirimu tak pernah kau ungkap lagi
Ucapan percaya adanya cinta yang suci…

[Interlude]
Kembali ke: Reff, (*)
Labels: Caca Handika, Lirik Lagu

Thanks for reading Caca Handika – Aku Bukan Dia. Please share...!

0 Comment for "Caca Handika – Aku Bukan Dia"

Back To Top