Mansyur S. - Kasih

(*)
Kasih dimana kini, kasih engkau berada?
Sekian lamanya aku kau tinggalkan
Tanpa ku tahu kesalahanku
Kasih sampai hatimu, kasih begitu tega...

[Interlude]

Reff:
Keluh dan air mataku tak menyusahkan hatimu
Duka dan kecewaku tak merisaukanmu..
Sementara kau mainkan harpa cintamu
Kilatan petir membakar hatiku
Kiranya telah ada pengganti diriku
Hingga kau lupakan aku…

Kasih sampai hatimu, kasih begitu tega…

[Interlude]
Kembali ke: Reff, (*)
Labels: Lirik Lagu, Mansyur S.

Thanks for reading Mansyur S. - Kasih. Please share...!

0 Comment for "Mansyur S. - Kasih"

Back To Top