(*)
Air sungai yang mengalir
sampai ke laut
Lambat laun pasti akan
bersatu
Tapi sekian lama kita bina
asmara
Tiada pernah kau ucapkan
kepastian...
(**)
Sampai kapankah aku harus
menunggu
Hari indah dambaan hati
wanita
Walau sucinya cinta mampu
kita jaga
Ku takut sayang, ku malu
sayang, apa kata orang...
[Interlude]
Reff:
Bukanlah gaun pengantin
berhiaskan bunga-bunga
Bukan itu yang kupinta,
bukan itu yang kudamba
Ku inginkan kepastian..
Walau hanya berkebaya, rela
aku menerima
Juga bercincin tembaga
dengan cara sederhana
Ku sudah merasa bangga
Biarkan hatiku tenang, tak
jadi omongan orang
Segalanya diridhoi Tuhan
Biarkan hatiku tenang, tak
jadi omongan orang
Segalanya diridhoi Tuhan...
Kembali ke: (*), (**)
[Interlude]
Kembali ke: Reff
Biarkan hatiku tenang, tak
jadi omongan orang
Segalanya diridhoi Tuhan...
[3X]..Fade Out..
Labels:
Ikke Nurjanah,
Lirik Lagu
Thanks for reading Ikke Nurjanah – Apa Kata Orang. Please share...!
0 Comment for "Ikke Nurjanah – Apa Kata Orang"