Iis Dahlia – Selamat Malam

Selamat malam duhai kekasih
Sebutlah namaku menjelang tidurmu
Bawalah daku dalam mimpi indahmu
Di malam yang dingin sesunyi ini...

(*)
Selamat malam duhai kekasih
Kan kusebut namamu menjelang tidurku
Agar kau hadir dalam mimpi indahku
Di peraduan yang sunyi ini...

(#)
Gelisah hatiku kar'na kau jauh dariku
Tak lelap tidurku karena terbalut rindu
Adakah rindu di dalam hatimu
Seperti diriku merindukanmu...

[Interlude]
Kembali ke: (*), (#)
Labels: Iis Dahlia, Lirik Lagu

Thanks for reading Iis Dahlia – Selamat Malam. Please share...!

0 Comment for "Iis Dahlia – Selamat Malam"

Back To Top